TikTok sudah menjadi aplikasi jejaring sosial yang sudah banyak di ketahui oleh banyak orang, dan telah lebih di unduh 1 miliar pengguna di dunia. Platfom yang menyediakan beberapan fitur-fitur yang menarik untuk para penggunya.
Aplikasi yang berbasis vidio pendek ini sudah menjadi hiburan dari semua kalangan dewasa maupun anak-anak.
Dan yang menariknya lagi di aplikasi TikTok ini sendiri, menyediakan untuk para penggunanya dapat menggunakan filter-filter yang menarik telah di sediakan oleh. Dengan keberadaan Filter Effects yang telah di sediakan oleh pihak TikTok, maka vidio yang anda buat akan dapat terlihat lebih menarik dan banyak di sukai oleh semua para pengguna.
Berikut cara mencari filter di tiktok yang dapat anda coba seperti di bawah ini.
Cara Menggunakan Filter Di Aplikasi TikTok
Apakah kamu ingin menggunakan filter yang tersedia di aplikasi TikTok? Kali ini Calonpengangguran akan memberikan trik dan cara yang benar untuk anda dapat membuat vidio dengan menggunakan filter yang menarik.
Menggunakan Filter TikTok dengan Discovery
- Buka aplikasi TikTok di SmartPhone anda.
- Tap menu Discover berikon kaca pembesar di bagian bawah aplikasi.
- Ketik kata kunci Filter yang ingin anda gunakan, atau Filter Effect pada kolom pencarian.
- Dan anda akan di sajikan banyak Filter yang tersedia, yang dapat anda gunakan.
- Klik See more untuk dapat memunculkan lebih banyak filter lagi.
- Selanjutnya, anda dapat memilih salah satu Filter Effect yang ingin digunakan.
- Tap tombol Try this effect yang berikon kamera di dalam kotak merah.
- Filter Effects pun akan muncul pada halaman Create Video, dan anda dapat langsung menggunakannya.
- Pada saat anda menekan tombol Record berikon lingkaran merah, maka Filter Effects secara otomatis akan menyatu pada video yang dibuat.
Jika kamu menggunakan langkah-langkah di atas, maka sudah di pastikan bahwa kamu menggunakan Filter Effects agar membuat vidiokamu lebih menarik. Selain kamu mengambil Efek dari halama Discover, kamu juga dapat loh mengambil Filter yang di gunakan oleh vidio orang lain.
Cara Menggunkan Filter Dari Vidio Orang Lain
Jika kamu sudah bisa menggunakan Filter dari Discover, dan ingin menggunakan Efek yang di gunakan oleh vidio orang lain juga bisa loh! Hal yang kamu harus lakukan cukup mudah kok, simak penjelasan yang saya berikan di bawah ini.
- Pilih terlebih dahulu, menu Discover yang berikon kaca pembesar di bagian bawah aplikasi TikTok.
- Masukan kata kunci Filter atau Filter Effect pada kolom pencarian.
- Anda akan dapat melihat video pengguna lain, yang sudah menggunakan Filter Effects.
- Pilih lah salah satu Video yang sudah menggunakan Filter Effects.
- Tap Filter Effects berikon bintang yang terletak di kotak kuning dan berada di bagian kiri video.
- Tap tombol Try this effect untuk dapat menggunakannya di halaman Create Video.
- Lalu rekam video dengan tombol Record berikon lingkaran merah.
- Maka vidio anda akan langsung dapat menggunakan Efek tersebut.
- Selesai.
Filter Effects yang di sediakan oleh aplikasi TikTok terbilang sangat banyak sehingga kamu bisa membuat video dengan kreasi kamu sendiri. Dan apalagi beberapa Filter Effects yang tersedia TikTok, sudah di dukung oleh kecerdasan buatan atau bisa di sebut Artificial Intelligence (AI) untuk memberikan efek yang lebih menarik di vidio anda.
5 Filter TikTok Yang Menarik
Apakah anda sedang mencari Filter TikTok yang bagusa atau manarik untuk di gunakana? Kali ini Calonpengangguran akan merekomendasikan 5 Filter yang menarik dan dapat di gunakan oleh semua orang.
1. Freeze Frame Slow Zoom
Freeze Frame Slow Zoom telah menjadi efek viral pertama yang sampai saat ini masih banyak di gunakan oleh kebanyakan pengguna. Efek dapat kamu gunakan untuk ngejulid tentang suatu kejadian di sekitar kamu.
2. Pose
Efek Pose ini langsung ramai di platfom Instagram karena penyayi yang sangat cantik yaitu Raisa juga ikut membuatnya dengan berbagai gaya foto. Efek dari capturan foto yang kamu yang saling menumpuk dan mengisi semua layar ponsel yang anda gunakan.
3. Half Filter
Siapa si yang tidak mengenal Efek Half Filter ini, efek ini bisa kamu gunakan bagi semua orang yang ingin buat konten perbandingan. Misalnya kamu ingin melihat perbedaan kehidupan di dunia maya dan dunia nyata, kamu dapat menggunakan efek ini. Efek ini dibagi menjadi dua bagian dengan salah satu background lebih gelap dan salah satunya lagi lebih terang.
Penutup
Seperti itulah informasi yang Calonpengangguran sajikan untuk anda semua tentang Cara Mencari Filter Di TikTok Dengan Mudah. Semoga informasi ini dapat membantu anda semua.