Nilai Konversi Koin JOYit Ke Uang Tunai Jadi Berapa Rupiah? Ini Penjelasannya!

Lagi lagi kita akan membahas salah satu aplikasi penghasil uang yang belakangan sedang viral karena banyak digunakan oleh warganet. Kalau berbicara mengenai aplikasi penghasil, kira kira apa yang pertama kali terbesit dipikiran kamu semua?

Pasti apakah benar membayar, apakah benar aman, apakah bisa, aah pasti bohong lagi. Semua pertama seperti ini memang wajar ditanyakan, apalagi rata rata aplikasi penghasil menawarkan cara kerja yang terbilang sangat mudah, yakni menyelesaikan misi, mengundang teman dan lain sebagai.

Salah satu aplikasi penghasil uang yang kali ini akan kita bahas adalah JOYit, sudah tahulah ya pasti karena pada kesempatan kali ini Cp tidak akan membahas aman atau tidaknya platform tersebut, tapi lebih fokus ke pembahasan nilai konversi koin JOYit.

Kalau sudah membahas nilai konversi koin JOYit, bisa dipastikan kamu sudah bergabung ke platform penghasil uang tersebut. Tapi karena antara koin JOYit dan uang rupiah memiliki nilai jual yang berbeda sehingga perlu mengetahui konversinya.

Seperti yang sudah teman teman semua ketahui, aplikasi JOYit akan memberi imbalan kepada pengguna platform mereka yang berhasil menyelesaikan misi atau tugas. Koin ini bisa dibilang sebagai mata uang di aplikasi JOYit, oleh karena itu banyak pengguna platform tersebut berusaha mengumpulkan koin JOYit.

Konversi Koin JOYit Ke Uang Rupiah

Koin JOYit Berapa Rupiah

Banyak warganet diluar sana tertarik dengan aplikasi JOYit karena bisa menjadi ladang penghasilan tambahan. Hal ini dikarenakan pengguna berpelung mengumpulkan koin sebanyak mungkin setiap kali menyelesaikan misi atau tugas yang diberikan oleh pihak JOYit.

Tapi perlu kamu semua ketahui antara mata uang aplikasi JOYit atau koin dengan uang rupiah memiliki nilai konversinya berbeda. Oleh karena itu agar kamu tidak bingung lagi terkait nilai konversi 1, 10, 100, 1000, 10.000 atau 100.000 koin JOYit jadi berapa rupiah bisa membaca keterangan dibawah ini.

  • 1 koin JOYit = Rp 0,083
  • 10 koin JOYit = Rp 0,83
  • 100 koin JOYit = Rp 8,3
  • 1000 koin JOYit = Rp 83,3
  • 10000 koin JOYit = Rp 833,3
  • 000 koin JOYit = Rp 8.333
  • 1 juta koin JOYit = Rp 83.333

Setelah mengetahui nilai konversi dari koin JOYit diharapkan kamu sebagai pengguna tidak lagi berfikir kalau koin JOYit dan uang rupiah nilai konversinya sama. Meski begitu sebagai pengguna kamu jangan patah semangat ya, teruslah berusaha mengumpulkan koin dengan cara menyelesaikan semua misi, setelah berhasil mengumpulkan koin sebanyak mungkin silahkan tukar koin tersebut menjadi uang tunai melalui DANA.

Cara Mengumpulkan Koin JOYit Gratis

Saya rasa informasi mengenai nilai konversi koin JOYit diatas sudah cukup jelas, tapi apakah itu sudah cukup? sepertinya ada yang kurang kalau Cp tidak sekaligus membahas bagaimaa cara mendapatkkan koin JOYit tanpa harus mengeluarkan uang sepeserpun. Adapun beberapa tugas atau misi yang bisa kamu lakukan untuk memperoleh koin JOYit, diantaranya:

  • Hal pertama yang bisa kamu lakukan adalah memasukkan kode undangan JOYit teman mu.
  • Kedua undang teman atau siapapun, pastikan saat mereka mendaftarkan akun untuk menginput kode referral mu agar tercatat oleh sistem.
  • Bermain game
  • Buka harta karun
  • Nonton video
  • Mendownload aplikasi

Cara Tukar Koin JOYit Jadi Uang Tunai via DANA

Jika kamu sudah berhasil mengumpulkan koin JOYit sebanyak mungkin dan merasa sudah cukup, maka hal selanjutnya yang perlu dilakukan adalah menukarkan koin tersebut bukan? Terdapat beberapa langkah yang harus kamu lakukan untuk menukarkan koin JOYit, yaitu:

  • Langkah pertama buka aplikasi JOYit
  • Jika sudah berhasil masuk, selanjutnya klik menu Me yang berada di pojok kanan bawah
  • Kemudian klik menu penukaran hadiah
  • Setelah kamun klik menu tersebut, maka akan muncul berapa uang yang dapat ditarik ke DANA
  • Klik menu MENARIK
  • Masukkan nomor Ewallet Dana pada kotak Akun Dana dimulai setelah angka 08
  • Masukkan jumlah penarikan
  • Centang kotak ketahui aturan yang berada di bawah
  • Klik tombol Tarik
  • Klik Konfirmasi
  • Tunggu 1-3 hari kerja

Demikian pembahasan singkat yang bisa Calonpengangguran jelaskan kepada kamu semua terkait nilai konversi 1, 10, 100, 1000, 10.000 atau 100.000 koin JOYit jadi berapa rupiah. Semoga informasi singkat diatas bisa bermanfaat, sekian dan terima kasih.

Baca Juga:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *