6 Sekolah Bisnis Terbaik di Indonesia 2022 yang Harus Kamu Ketahui!

Pernahkah kamu bermimpi menjadi salah satu mahasiswa sekolah bisnis terbaik di Indonesia? Jika kamu memiliki impian untuk menjadi sarjana bisnis yang berkompeten tentu saja membutuhkan kampus atau sekolah yang memiliki kurikulum terbaik sehingga dapat menghasilkan alumni yang dibutuhkan oleh perusahaan atau instansi yang bonafit. Namun sebenarnya sekolah bisnis memiliki keunggulannya masing-masing dan tidak ada yang buruk.

Namun, memang ada beberapa sekolah bisnis yang tidak diragukan lagi kualitasnya karena setiap tahunnya menghasilkan para sarjana bisnis terbaik di bidangnya. Bahkan ada yang bilang bahwa berapakah pusat sekolah bisnis di Indonesia memiliki standar luar negeri sehingga tidak heran kampus atau sekolah tersebut menjadi deretan sekolah bisnis favorit yang diminati oleh calon mahasiswa.

Membahas tentang sekolah bisnis terbaik di Indonesia, bagi kamu yang sebentar lagi Sekolah Menengah Atas maupun Kejuruan pasti penasaran apa saja rekomendasi sekolah bisnis di Indonesia dengan kualitas terbaik yang bisa menjadi tempat kamu menuntut ilmu selanjutnya. Oleh karena itu, kami telah merangkum beberapa sekolah bisnis yang ada di Indonesia dengan kualitas terbaik yang bisa kamu jadikan referensi.

6 Rekomendasi Kampus atau Sekolah Bisnis di Indonesia Dengan Kualitas Terbaik 2022

Sekolah Bisnis Terbaik di Indonesia

Perlu kamu tahu bahwa sarjana bisnis memiliki prospek tinggi di dunia kerja karena bisnis tidak akan pernah pegang oleh waktu dan selalu mengalami perkembangan dan inovasi. Oleh karena itu, bagi kamu yang memang sudah menentukan untuk menjadi lulusan sarjana jurusan bisnis mungkin bisa mencoba mendaftarkan diri di beberapa kampus atau sekolah yang terkenal memiliki sekolah bisnis di Indonesia dengan kualitas terbaik.

Namun, tidak harus memaksakan diri untuk masuk ke sekolah bisnis atau kampus yang memiliki fakultas bisnis terbaik karena sebenarnya dimanapun kamu belajar dan mencari ilmu hasilnya akan tergantung pada dirimu sendiri. Jika kamu memiliki niat dan tekad yang kuat maka kamu akan jadi lulusan sarjana bisnis dengan kompetensi yang dapat diandalkan dan dibanggakan.

Artikel ini hanya menyampaikan informasi yang mungkin bisa membantu kamu untuk menemukan inspirasi kampus atau sekolah bisnis di Indonesia dengan kualitas terbaik berbagai sumber yang kami kumpulkan. Berikut adalah rekomendasi kampus sekolah bisnis terbaik di Indonesia yang bisa kamu pertimbangkan:

1. School of Business and Management di Institut Teknologi Bandung

Institut Teknologi Bandung atau ITB sudah cukup terkenal menghasilkan sarjana teknik yang memiliki skill dan potensi cukup bagus di lapangan, tahukah kamu bahwa selain terkenal dengan fakultas tekniknya ternyata ITB juga memiliki sekolah bisnis dan manajemen yang kabarnya memiliki kualitas terbaik di Indonesia. School of Business and Management (SBM) seperti kamus pada umumnya yaitu menjalankan Tri dharma perguruan tinggi.

SBM memiliki program unggulan yang mencakup teori dan praktek, bahkan mahasiswanya diarahkan untuk menciptakan suatu perusahaan yang mana dana nya dipinjam dari bank swasta. Hal ini bertujuan untuk menjadikan mahasiswa lulusan bisnis yang berpengalaman merasakan langsung situasi dan kondisi perusahaan yang dimilikinya. Jenjang yang ada di SBM yaitu mencakup sarjana, pascasarjana, dan doktor.

2. Fakultas Ekonomi di UI atau Universitas Indonesia

Kampus dengan almamater kuning ini selalu menjadi idaman calon mahasiswa, kampus dengan konsep dinamis dan modern ini ternyata memiliki fakultas ekonomi dengan jurusan bisnis terbaik di Indonesia. Kamu dapat merasakan sensasi belajar ilmu bisnis dengan standar yang berbeda dari kampus lainnya karena memang di UI berkomitmen untuk menghasilkan mahasiswa yang  memiliki skill dan kompetensi di bidangnya.

Jika kamu tertarik untuk kuliah atau bersekolah di Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia maka jangan pantang menyerah dan terus tingkatkan pengetahuanmu karena persaingan untuk masuk kampus ini cukup ketat dan sulit sehingga kamu butuh kesabaran dan usaha yang ekstra agar bisa masuk fakultas dan jurusan favorit kamu terutama jurusan bisnis.

3. Prasetya Mulia Business School

Salah satu sekolah bisnis dengan kualitas terbaik di Indonesia yaitu Prasetya Mulya Business School saat ini berlokasi di Cilandak Jakarta. Sekolah ini merupakan sekolah bisnis yang didirikan pertama di Indonesia yang kabarnya memiliki program Master of Business Administration tahun 1982. Perlu kamu tahu bahwa sekolah ini ternyata didirikan anggota komunitas bisnis negara yang juga menawarkan jurusan magister manajemen terbaik.

Seperti kamu satu sekolah pada umumnya yang menyediakan program seperti S1, S2, dan Sertifikasi, bagi kamu yang tertarik bersekolah di salah satu sekolah bisnis swasta terbaik di Indonesia ini kamu harus menyediakan uang kuliah serta niat dan tekad yang kuat karena seperti yang kita tahu bahwa sekolah bisnis memiliki sistem yang berbeda terkait akumulasi biaya kuliahnya.

4. Fakultas Ekonomi dan Bisnis di UGM

Siapa yang tidak mengenal Universitas Gadjah Mada atau yang sering disingkat UGM, terletak di kota pelajar yaitu Yogyakarta membuat UGM menjadi salah satu kampus terbaik dan favorit di Indonesia. Tidak hanya fakultas ekonomi dan bisnis saja namun fakultas lain juga memiliki banyak peminat setiap tahunnya. Memiliki mutu pengajaran dan fasilitas yang mendukung, fakultas ekonomi dan bisnis UGM telah bekerjasama dengan kampus di Asia. 

Hal ini menjadikan UGM menjadi salah satu data dan rekomendasi sekolah bisnis terbaik di Indonesia yang bisa kamu jadikan referensi setelah lulus nanti. Namun seperti Universitas Indonesia kampus lainnya yang terkenal dengan kualitasnya, kamu harus berusaha dengan keras agar bisa menjadi salah satu mahasiswa sekolah bisnis UGM karena bisa dibilang persaingannya yang sangat banyak dan sulit.

5. Institut Bisnis dan Informatika Indonesia atau IBII

Kampus ini memiliki standar mutu pembelajaran bisnis dan informatika internasional yang berlokasi di Jakarta, sekolah bisnis ini memang sudah terkenal dan populer di berbagai kalangan karena berorientasi untuk penerapan standar sekolah bisnis internasional. Sesuai dengan namanya, jika kamu menjadi salah satu mahasiswa di kampus ini maka kamu akan banyak mendapatkan pemahaman strategis dunia usaha dan bisnis.

Tidak hanya itu, kamu akan mengetahui tentang bagaimana cara membangun bisnis atau perusahaan yang memiliki kesempurnaan dalam aspek manajemen. Di sekolah bisnis di kampus ini bisa dibilang dapat menghasilkan lulusan sarjana bisnis satu paket dengan kemampuan manajemen yang handal.

6. International Business School IPMI

Menjadi salah satu sekolah bisnis swasta dengan standar internasional kurikulum pembelajaran bisnis standar internasional, IPMI sudah tidak bisa dilakukan lagi kualitasnya karena berkomitmen untuk menyiapkan para eksekutif muda dalam persaingan bisnis global yang tentunya akan berubah dari waktu ke waktu. Sekolah bisnis yang satu ini bisa kamu jadikan referensi jika kamu kurang menyukai persaingan kampus berbasis negeri.

Berlokasi di Jakarta Selatan, kamu bisa belajar dan menuntut ilmu dengan jenjang S1 dan S2, International Business School IPMI bisa dibilang sebagai kampus bisnis terkemuka dan menghasilkan alumni yang sudah bekerja secara profesional di bidangnya. Bahkan banyak perusahaan atau instansi yang tidak laku merekrut mahasiswa lulusan ini karena masuk dalam kategori sekolah bisnis di Indonesia dengan kualitas terbaik.

Akhir Kata

Demikianlah informasi yang bisa kameraku tentang sekolah bisnis terbaik di Indonesia tahun 2022 yang bisa menjadi referensi kamu setelah lulus nanti. Kuncinya adalah semangat dan jangan pantang menyerah untuk bisa masuk di kampus atau sekolah bisnis idaman kamu. Kami harap artikel kali ini dapat bermanfaat buat kamu dan jika ini bermanfaat bagi orang lain jangan lupa untuk di share ya, sampai jumpa di artikel situs kami selanjutnya!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *