Apa Arti YNTKTS Dalam Bahasa Gaul? Ini Dia Penjelasannya!

Belum lama ini, banyak netizen yang sedang mempertanyakan tentang Apa Arti YNTKTS Dalam Bahasa Gaul. Apakah kamu juga sedang memperhatikan hal tersebut? Jika iya, silahkan simak penjelasan yang akan saya berikan disini.

Dengan perkembangan teknologi seperti saat ini, siapa sih yang tidak bermain Internet bukan? Banyak aplikasi-aplikasi yang bermanfaat yang dapat kita gunakan. Dan banyak aplikasi yang dapat kita manfaatkan untuk mengetahui hal-hal yang sedang terjadi.

Apalagi Internet sekarang sangat cepat menyebar dan sangat mudah untuk diakses oleh siapa saja. Banyak fenomena dan kejadian yang tersebar disini. Dan yang sering muncul di Internet adalah sebuah singkatan kata.

Sebab, semakin majunya zaman akan semakin banyak bahasa gaul atau kata-kata baru yang akan terus bermunculan. Dan kata yang menjadi perbincangan saat ini adalah YNTKTS, apakah kamu mengetahui hal tersebut? Jika kamu penasaran, silahkan simak penjelasan yang akan saya berikan disini sampai tuntas.

Sekilas Tentang Arti YNTKTS

apa arti yntkts dalam bahasa gaul

Seperti yang sudah saya jelaskan seperti diatas bahwa banyak singkatan atau arti kata yang terus saja bermunculan. Tidak heran jika seperti itu, sebab sosial media saat ini sangat cepat sekali menyebar di Internet.

Dan rata-rata orang menggunakan sosial media seperti TikTok, Facebook, Instagram, Twitter, Telegram dan masih banyak lainnya. Aplikasi tersebutlah yang paling sering memunculkan singkatan dan arti kata yang membuat banyak orang penasaran.

Dan saat ini, banyak orang yang sedang membicarakan tentang singkatan YNTKTS. Kata ini sampai trending di Google Trends dan Twitter. Dengan hal seperti ini, tentunya sudah terbukti bahwa banyak orang yang di Indonesia yang penasaran dengan kata tersebut.

Arti Kata YNTKTS

Bagi kamu yang belum tahu, kepanjangan dari kata YNTKTS adalaj “Yo Ndak Tau Kok Tanya Saya”. Kata ini pernah viral pada masanya, dan kata ini viral karena jokowi yang menyebutkannya dalam wawancara kepada wartawan.

Kata ini pun menjadi meme di Internet dan akhir-akhir ini terkait postingan BEM UI yang menyebutkan tentang The King Of Lip Service yang ditunjukkan oleh bapak Presiden Indonesia yaitu Jokowi.

Dan kata tersebut menjadi sebuah bahan sindiran di Sosial media. Kata ini memang menyudutkan seseorang atau menyinggung seorang Presiden. Banyak yang mengetik sampai menjadi hastag UNTUK, sebagian besar kata tersebut menunjukan kearah Bapak Presiden kita Jokowi.

Lantas, bagaimana tanggapan kalian semua tentang hal ini? Apakah kata tersebut menyinggung atau tidak? Urban Dictionary mengunggah sebuah singkatan YNTKTS. Sebab, website ini selalu memberikan definisi mengenai bahasa-bahasa gaul yang ada di sosial media.

Jika dalam situs tersebut, singkatan YNTKTS adalah “The legendary sentence said by Jedi Master Joko-Widodo, the master of Hoetank lightsaber form”. “Yo Ndak Tau Tanya Kok Tanya Saya” Means “Yo idk why u ask me” yang diunggah oleh akun Tr4ce0n pada Tanggal 17 Mei 2021.

Dengan penjelasan yang diberikan oleh Urban Dictionary, kata YNKTS menjadi viral di semua sosial media, dan pernah beberapa jam menjadi trending di aplikasi Twitter. Banyak orang yang berasumsi bahwa, hal ini merupakan sebuah bentuk dari hiburan saja akan tetapi, banyak juga yang menyayangkan hal ini.

Sebab, banyak singkatan yang terus aja bermunculan di Internet, tidak hanay singkatakan dari kata YNTKTS saja, yang baru-baru saja viral yaitu singkatan KKTBSYS. Lantas, apa sih kepanjangan dari singkatan kata tersebut?

Arti singkatan KKTBSYS adalah singkatan dari perkataan mantan presiden kedua Republik Indonesia yaitu Soeharto yang memiliki kepanjangan kalimat “Kok Kamu Tanya Begitu? Siapa Yang Suruh”

Penutup

Seperti itulah informasi yang hanya dapat Calonpengangguran berikan tentang Apa Arti YNTKTS Dalam Bahasa Gaul. Semoga artikel yang saya terbitkan ini, dapat membantu kamu dalam mengetahui hal-hal yang sedang dipertanyakan.