Cara Mengetahui Berapa Kali Orang Melihat Status WA Kita – Pada ulasan kali ini kami akan membahas dan memberikan informasi mengenai cara untuk mengetahui berapa kali status WA kita dilihat oleh satu orang.
WhatsApp merupakan media sosial yang di kembangkan oleh negara Amerika, dengan menyediakan fitur utama berupa pesan singkat atau biasa disebut dengan Chat.
Selain dengan fitur Chat yang bisa bertukar pesan, masih ada banyak lagi fitur unggulan lainnya di aplikasi WA. Mulai dari telepon, Video Call, Sticker, Status atau Story, dan berbagai fitur lainnya.
Fungsi utama dari aplikasi WA sendiri adalah sebagai media untuk berkomunikasi antara pengguna WA yang saling menyimpan nomor WA masing-masing.
Jadi berkomunikasi tidak hanya terjadi di antara dua orang yang saling bertatap muka, melainkan orang yang sedang berjauhan dan berada di tempat yang sangat jauh sekalipun tetap bisa berkomunikasi.
Hanya dengan menggunakan aplikasi WA dan juga dibarengi dengan jaringan internet. Sehingga ada banyak sekali orang yang gemar dan menyukai aplikasi WA untuk berkomunikasi.
Nah pada ulasan kali ini kami akan membahas dan memberikan penjelasan bagaimana cara untuk bisa mengetahui berapa kali status WA kita dilihat orang.
Penjelasan Seputar Status WA
Status WA merupakan fitur yang ada di aplikasi WA yang sudah ada sejak WA mulai beredar di Indonesia. Status WA cukup banyak diminati oleh pengguna WA.
Pasalnya status memungkinkan pengguna untuk membagikan foto maupun video. Sehingga status yang dikirim dapat dilihat oleh kontak yang ada.
Selain dengan foto dan video status WA juga memungkinkan untuk mengirimkan berupa hanya tulisan saja tanpa adanya Background. Hal ini sering dimanfaatkan dan digunakan sebaik mungkin oleh pengguna aplikasi WA.
Sehingga Status WA juga banyak di manfaatkan oleh pengguna untuk mempromosikan barang jualanya agar bisa di ketahui oleh kontak WA barang dagangannya.
Sehingga seringkali ada orang yang berjualan di aplikasi WA dan kebanyakan adalah perempuan yang ikut berjualan makanan, pakaian, paket internet, dan berbagai jenis produk lainnya.
Kemudian status WA ini akan dihapus secara otomatis apabila sudah lewat 24 jam, jadi sifatnya hanya sementara dan WA sendiri tidak ada fitur penyimpanan Postingan. Tidak seperti media sosial lainnya seperti Facebook, Instagram, Youtube, Twitter, dan juga bahkan Tik Tok.
Selain itu pengguna juga mengetahui siapa saja yang sudah melihat status yang dikirim dan ini merupakan hal biasa yang diketahui oleh banyak orang. Namun masih sedikit sekali yang mengetahui cara untuk bisa tahu berapa kali orang melihat status kita.
Hal ini akan dibahas secara lengkap dibawah ini mengenai cara mengetahui berapa kali status WA kita dilihat oleh orang lain.
Cara Mengetahui Berapa Kali Status WA Dilihat
Untuk bisa mengetahui siapa saja yang telah melihat status kita adalah sebagai berikut ini.
- Pertama buka aplikasi WA
- Kemudian masuk ke status atau cerita, kamu bisa geser ke bagian kanan
- Selanjutnya klik status saya
- Dan selanjutnya geser ke atas bagian mata untuk mengetahui siapa saja yang melihat status WA kita
Itu tadi cara untuk mengetahui siapa saja yang sudah melihat status WA kita, sedangkan untuk bisa mengetahui berapa kali status kita dilihat maka kamu tidak bisa lakukan pada aplikasi WA original.
Kamu bisa mengunduh WA MOD atau modifikasi agar bisa mengetahui berapa kali Status WA dilihat. Berikut ini Link Download dari WA MOD yang bisa kamu gunakan untuk mengunduh WA MOD secara gratis.
Link Download WA MOD
https://download.android62.com/gb-whatsapp/
Silahkan unduh WA MOD dan kamu akan bisa mengetahui berapa kali status WA kamu dilihat oleh kontak lain. Kamu bisa menggunakan Link Download diatas untuk mengunduh WA MOD.
Penutup
Itu tadi penjelasan dan juga informasi mengenai Cara Mengetahui Berapa Kali Orang Melihat Status WA Kita. Jika ada pertanyaan yang ingin di sampaikan atas artikel kali ini bisa disampaikan dengan cara tulis pada bagian kolom komentar yang ada dibawah ini.