Kepanjangan ST2023 Apa? Ini Pengertiannya yang Wajib Kamu Ketahui!

Belum lama ini, banyak warganet yang sedang mempertanyakan tentang Kepanjangan ST2023 Apa. Apakah kamu salah satu orang yang sedang mencari hal tersebut? Jika iya, disini Calonpengangguran akan menjelaskannya.

Tentunya, belakangan ini kamu tidak asing lagi dengan sebuah singkatan seperti ST2023 ini bukan? Kata ini sedang banyak diperbincangkan oleh semua orang di sosial media, termasuk salah satunya yaitu Twitter.

ST2023 saat ini sedang trending di aplikasi Twitter, dan telah mencapai 1.023 twett mengenai ST2023 ini. Ungkapan tersebut tentunya sudah membuat sebagian besar orang penasaran mengenai hal tersebut, dan tak heran saat ini banyak orang ingin mengetahuinya.

Nah, untuk kamu yang ingin mengetahui Kepanjangan ST2023 Apa, silahkan simak penjelasan yang akan saya berikan disini sampai tuntas. Karena, nantinya akan ada poin-poin penting yang wajib kamu ketahui.

Apa Arti dan Kepanjangan ST2023

kepanjangan st2023 apa

Untuk kepanjangan dan arti ST2023 adalah Sensus Pertanian 2023, hal ini menjadi trending di sosial media karena akan Sensus Pertanian yang akan segera dilaksanakan segera dan dipromosikan sehingga masyarakat dapat memahami dengan baik dan urgensinya.

Sedangkan Sensus Pertanian 2023 ini akan dilaksanakan pada tahun 2023 ini, yang dimana pelaksanaan ini dibutuhkan banyak dukungan dari berbagai macam pihak:

“Kunjungan ini dalam rangka Tugas Pengawasan Terhadap Pelaksanaan Undang-undang No.16 Tahun 1997 tentang Statistik, difokuskan Pada Persiapan Pelaksanaan Sensus Pertanian Tahun 2023. Kita ingin mendengarkan langsung seputar kesiapan dan dukungan yang diperlukan guna mensukseskan Sensus Pertanian Tahun 2023,” ujar Ketua Badan Kehormatan DPD RI, H. Leonardy Dt. Bandaro Basa, S.IP., MH.

Dengan pernyataan tersebut, tentunya dapat kita pahami bahwa pemerinta pusat saat ini akan mulai melakukan pengecekan untuk menyelesaikan ST2023 agar sukses. Nah, untuk sensus ini merupakan salah satu tugas BPS yang merupakan Lambang Pemerintah Non Kementerian yang bertugas dalam pemerintahan di Bidang Statistik.

Sensus sendiri merupakan sebuah kegiatan yang sudah rutin setiap 10 Tahun sekali, hal ini diadakan untuk mengetahui perkembangan pembangunan negara.

Kapan Pelaksanaan Sensus Pertanian?

Indonesia adalah salah satu negara yang menyelenggarakan sensus pertanian, hal ini mengingat bahwa negara Indonesia merupakan negara agraris. Pada tahun 2023 ini, akan menjadi sensus ke 7 dari sensus yang pernah dilaksanakan pada tahun 1963.

Adapun tema dalam sensus pertanian 2023 ini adalah Mencatat Pertanian indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani.

Dengan tema tersebut sensus menjadi lebih terarah dengan pelaksanaan yang lebih efisien, dinamis, dan terpusat. Dengan adanya sensus membuat kita mempunyai gambaran terkait keadaan pertanian di negara Indonesia, serta kita dapat mengetahui peningkatan kualitas dari tahun sebelumnya sebagai evaluasi.

Nantinya, akan ada 7 sektor yang akan di sensus yakni tanaman pangan, perkebunan, hortikultura, peternakan, kehutanan, perikanan, dan jasa pertanian. Akan ada sejumlah 190 ribu petugas dengan mitra BPS dengan 2 Ribu pengawas BPS yang akan dilibatkan dalam hal sensus pertanian ini. Dan petugas sensus pertanian ini, akan dimulai pada tanggal 1 Juni sampai 31 Juli 2023.

Akhir Kata

Seperti itulah informasi yang hanya dapat Calonpengangguran berikan tentang Kepanjangan ST2023 Apa. Semoga artikel yang saya terbitkan ini, bisa membantu kamu dalam mengetahui sensus pertanian di tahun 2023 ini.