FM WhatsApp 2021 adalah salah satu mod WA yang telah terkenal dan digunakan oleh banyak orang. Lantas apa fungsi dari mod WhatsApp ini? yakni untuk mengakses banyak fitur-fitur menarik dan lebih bagus, sehingga banyak pengguna WA lebih memilih WhatsApp mod dari pada versi biasa atau original.
Kini FM WhatsApp ini sudah di perbarui sesuai dengan versi WhatsApp saat ini. Bagi kamu yang ingin tahu lebih banyak mengenai fitur terbaru pada FM WhatsApp 2021, mari ikuti penejelasan ini sampai habis.
Fitur FM WhatsApp 2021 Terbaru
Seperti yang sudah saya jelaskan diatas, FM WhatsApp mod terbaru ini telah menghadirkan banyak fitur terbaru dan tertunya menarik dibadingkan dengan dengan WhatsApp biasa atau orginal.
Kehadiran berbagai fitur terbaru ini bertujuan untuk memberikan kenyamanan privasi yang lebih banyak dibandingkan WhatsApp versi original. Penasaran apa saja fitur-fitur yang ada di FM WhatsApp mod terbaru 2021, ini penjelasannya:
- Mematikan last seen namun tetap saja dapat melihat last seen orang lain.
- Memperlihatkan centang biru hanya setelah kamu mengirimkan balasan.
- Menyembunyikan centang dua dan juga centang biru.
- Menyembunyikan kamu dari viewers status orang lain.
- Menyembunyikan tulisan forwarded pada saat kamu memforward pesan.
- Mengirimkan pesan chat kepada orang lain yang belum kamu simpan nomornya.
- Kamu dapat melihat pesan WhatsApp yang sudah dihapus.
- Kamu dapat melihat status yang sudah dihapus.
- Menyembunyikan tulisan typing dan recording ketika kamu mengetik pesan dan merekam voice note.
Cara Download dan Instal FM WA Mod 2021
Setelah kamu membaca fitur-fitur terbaru WA mod diatas, selanjutnya simak penjelasan cara download FM Whatsapp 2021, yaitu :
- Pertama tap link download FM Whatsapp berikut ini .
- Setelah itu tap tombol Download Apk berwarna hijau, lalu pilih versi FM WhatsApp yang ingin di unduh. Bila ingin mendownload versi terbaru, maka tap tombol Download APK versi terbaru yang berada di paling atas.
- Secara otomatis File FM WhatsApp apk akan langsung terdownload, Disini kamu tak usah skip iklan untuk bisa mendownload FM WhatsApp.
- Setelah selesai mendownload, lalu instal aplikasi FM Whatsapp. Cara instal FM WhatsApp ini sama seperti menginstal apk biasa.
- Terakhir jika proses instal FM WhatsApp 2021 bisa berhasil, maka aktifkan setting instalasi dari sumber tidak dikenal (installation from unknown source), lalu tinggal buka file apk WhatsApp GB tersebut untuk menginstalnya.
Cara Menggunakan FM WA Mod 2021
Untuk menggunakan FM WhatsApp ini tidaklah sulit. Penggunaan WA mod ini tidak jauh beda dengan WhatsApp versi original nya. Akan tetapi, disini kamu bisa mengakses dan bisa menikmati lebih banyak fitur dengan cara setting privasi di aplikasi FM WhatsApp.
Cara mengakses fitur-fitur di FM WhatsApp 2021, silahkan tap tombol icon titik tiga dan pilih menu Fouad mods.
Jika kamu ingin menonaktifkan last seen, namun juga tetap bisa melihat last seen orang lain, maka tap tombol titik tiga > pilih Fouad mods > tap Privacy> pilih setting Freeze last seen.
Akhir Kata
Demikianlah ulasan singkat dari Calonpengangguran mengenai FM WhatsApp 2021 dan Cara Menggunakannya. Semoga artikel kali ini bisa bermanfaat bagi teman-teman semuannya. Jika ada kesalahan atau hal yang ingin ditanyakan, silahkan berkomentar dibawah ini. Sekian dan terimakasih.