Category WhatsApp

Belum Dapat WA Isoman? Hubungi Whatsapp Kemenkes RI!

Melonjaknya kasus pandemi belakangan ini membuat masyarakat khawatir terkait varian omicron yang kabarnya memiliki mutasi yang lebih kompleks dibandingkan varian sebelumnya. Ditambah lagi cuaca yang tidak menentu serta kendornya prokes masyarakat menambah daftar kasus covid-19 varian omicron pada 2022 ini. …