Cara Mendapatkan Filter Baby and Me di TikTok, Snapchat dan Instagram

Apa benar kamu sedang mencari informasi bagaimana cara mendapatkan filter Baby and Me? Kalau iya, maka tidak salah kamu telah mengunjungi website ini. Kenapa? Karen di kesempatan yang singkat ini Calonpengangguran akan mengulas secara tuntas mengenai topik ini.    

Sebelumnya apakah kamu sudah tahu, apa itu filter Baby and Me yang lagi viral di TikTok? Filter ini sebetulnya memberikan efek yang mampu mengubah wajah kita terlihat jauh lebih muda.

Kini sudah banyak orang yang menggunakan filter ini untuk bernostalgia dengan wajah kecil yang imut mereka yang dulu atau bahkan bisa membuat konten video POV di aplikasi TikTok. Jadi efek yang dihasilkan dari filter ini tidak sama seperti wajah kita waktu masih kecil. Mengingat keutamaan filter Baby and Me hanyalah membuat wajah kita seperti bayi yang imut, bukan mengembalikan wajah masa kecil kita.

Sekilas Tentang Filter Baby and Me

Seperti yang sudah saya singgung diatas, bahwa Filter Baby and Me ini sudah banyak orang yang menggunakannya, sehingga tidak heran jika filter ini sangat viral diberbagai media sosial seperti TikTok, Instagram dan SnapChat.

Ketika kamu memakai Filter ini, wajah asli kita tetap masih di pertahankan, hanya saja yang berbeda dari ukuran pipi, mata dan dagu. Dimana Dagu kita disini terlihat lebih melengkung dan tidak setajam seperti biasanya.

Sementara pada bagian pipi tampak lebih chubby, lalu di bagian mata terlihat lebih besar. Pada saa menggunakan filter ini, perubahan yang paling dominan adalah wajah kita terlihat lebih mengecil. Jadi dengan adanya perubahan ini, maka penampilan kita menjadi jauh lebih muda dan imut serta mengemaskan.

Untuk menggunakan filter Baby and Me, kamu bisa melalui TikTok, SnapChat dan Instagram. Berikut ini merupakan langkah-langkah mendapatkan filter sebagai berikut.

3 Cara Mendapatkan Filter Baby and Me

Cara Mendapatkan Filter Baby and Me

1. Cara Mendapatkan Filter Baby and Me di TikTok

Pada aplikasi TikTok sendiri, kamu bisa mendapatkan filter Baby and Me dengan cara mencarinya di kolom pencarian. Untuk lebih detailnya, mari ikuti langkah-langkah dibawah ini

  1. Pertama silahkan buka aplikasi TikTok di Smartphone kamu
  2. Selanjutnya tap menu kolom pencarian
  3. Ketikkan Baby and Me
  4. Setelah itu pada bagian paling atas akan muncul filter yang kamu cari.
  5. Kemudian tap icon kamera pada efek untuk memulai perekaman video dengan filter tersebut

Selain itu terdapat cara yang lebih mudah dan instan, yaitu dengan mencari langsung filter ini di daftar filter TikTok. Berikut ini adalah gampangnya :

  1. Pertama aplikasi TikTok dan silahkan langsung buat video baru
  2. Selanjutnya pada bagian perekaman video silahkan tap bagian efek
  3. Carilah efek filter gambar 2 wanita (1 wanita imut dan 1 lagi wanita dewasa)
  4. Terakhir kamu tinggal merekam wajah kamu dengan menggunakan efek filter tersebut.

2. Cara Mendapatkan Filter Baby and Me di Aplikasi Snapchat

Untuk mendapatkan filter Baby and Me bukan hanya di TikTok saja, kamu juga bisa menemukannya di aplikasi Snapchat. Berikut ini adalah tutorial mudah menggunakan filter wajah kecil ini di snapchat :

  1. Pertama buka aplikasi Snapchat versi terbaru di Smartphone kamu.
  2. Setelah itu cari filter ini dengan cara mengeser ke bagian paling ujung sampai menemukan filter dengan gambar wajah bayi
  3. Kalau kamu tidak menemukannya, maka cari ke kolom pencarian dengan cara mengetikkan Baby Face
  4. Setelah itu mulai ambil foto menggunakan wajah bayi dengan memposisikan wajah sesuai dengan garis biru
  5. Jika sudah tepat dengan garis biru, maka tap kamera pada filter. Dengan begitu wajah kamu akan disimpan dalam versi yang lebih imut

3. Cara Menggunakan Filter Baby and Me di Instagram

Instagram sendiri tidak mau kalah dengan aplikasi TikTok dan Snapchat. Dimana provider IG juga menyediakan filter filter Baby and Me. Namun disini cukup sulit untuk menemukan siapa pembuatnya. Jadi disini kita terlebih dulu harus bisa mendapatkan nama akun serta nama filter agar bisa memakai efek face ini.

  1. Pertama buka aplikasi Instagram di ponsel kamu
  2. Lalu masuk ke menu Buat Story
  3. Silahkan geser filter ke samping kanan hingga menemukan tombol icon pencarian
  4. Tap tombol telusuri efek, maka nantinya kamu akan di tampilkan banyak efek.
  5. Klik kolom pencarian, lalu ketikkan Baby Face
  6. Terakhir silahkan gunakan filter baby face ini

Akhir Kata 

Itulah pembahasan singkat dari Calonpengangguran pada kesempatan kali ini mengenai Cara Mendapatkan Filter Baby and Me. Semoga informasi yang saya berikan diatas dapat bermanfaat untuk semua orang. Sekian dan terimakasih atas perhatiannya.