Cara Mengembangkan Usaha Kerajinan yang Terinspirasi Budaya Lokal Non Benda

Budaya lokal memiliki keanekaragaman yang sangat kaya akan nilai serta makna sehingga budaya lokal seringkali memiliki keunikan yang harus dilestarikan. Budaya lokal memiliki dua komponen yaitu budaya lokal benda dan budaya lokal non benda atau bisa juga disebut fisik atau non fisik. Budaya lokal benda biasanya budaya lokal yang berbentuk benda dan bisa dirasakan, dilihat, … Continue reading Cara Mengembangkan Usaha Kerajinan yang Terinspirasi Budaya Lokal Non Benda