Saat ini, semakin banyak orang yang menggunakan jasa ekspedisi shopee Express untuk berbagai kegiatan pengiriman barang ketika berbelanja secara online melalui aplikasi shopee. Ketika pengguna shopee memilih jasa ekspedisi shopee Express, dan mengecek nomor resi untuk mengetahui status paketnya, terkadang konsumen menjumpai notifikasi atau status bertuliskan ‘paket telah sampai di gudang transit Rungkut DC’.
Hal ini ini tentu membuat banyak pengguna siap yang bertanya-tanya mengenai Rungkut DC shopee Express dimana lokasinya dan pertanyaan lainnya yang sering muncul yaitu mengapa paket yang kita pesan harus melewati Rungkut DC tersebut?
Oleh karena itu, untuk mengetahui informasi lebih lanjut mengenai Rungkut DC shopee Express dimana lokasinya dan apa tujuan dari adanya transit di lokasi ini. Berikut akan kami bagikan informasi lengkapnya dalam artikel edisi kali ini. Bagi kamu yang penasaran, yuk langsung saja simak ulasan lengkapnya berikut ini agar kamu tidak penasaran dan tidak bingung lagi terkait hal ini.
Informasi Mengenai Rungkut DC Shopee yang Wajib Kamu Tahu !
Sebelum masuk ke pembahasan terkait lokasi Rungkut DC shopee Express dimana maka terlebih dahulu kami akan menjelaskan informasi detail mengenai Rungkut DC. Perlu kamu tahu, Rungkut DC shopee Express merupakan suatu wilayah yang lebih tepatnya merupakan gudang tempat penyortiran barang yang dikirimkan dari penjual kepada pembeli.
Gudang DC Shopee Express yang ada di Rungkut ini berfungsi sebagai tempat untuk proses sortir atau pengelompokan paket untuk dikirimkan sesuai wilayah tujuan. Dengan adanya pengelompokan melalui gudang distributor center (DC) Rungkut ini, maka paket atau barang milik konsumen akan dengan mudah dikirim ke wilayah tujuan atau kota asal pembeli.
Jadi, maksud dari notifikasi atau status paket telah sampai di gudang transit Rungkut DC yaitu barang yang kamu beli sudah masuk dalam proses sortir barang di gudang transit Distributor Center Rungkut untuk selanjutnya akan dikirimkan ke kota wilayah tempat tinggal kamu.
Lokasi Rungkut DC Shopee Express Dimana?
Bagi kamu yang penasaran dan ingin mengetahui lokasi DC Rungkut shopee Express yang sering terlihat pada status paket lewat nomor resi paket yang kamu pesan, berikut kami akan memberikan informasinya untuk kamu.
Perlu kamu ketahui, Rungkut distributor center shopee Express berlokasi di kecamatan Tenggilis Mejoyo, Surabaya, Jawa Timur, Indonesia. Untuk alamat lebih lengkapnya ada di Jln. Rungkut industri Raya No. 7, Kendangsari, Kecamatan Tenggilis Mejoyo, Kota Surabaya, Jawa Timur, Kode pos 60292, Indonesia.
Kamu bisa mendapatkan rute menuju lokasi gudang transit DC shopee rumput dengan menggunakan bantuan Google maps atau aplikasi lainnya yang bisa memudahkan kamu dalam mendapatkan alamat tujuan gudang transit tersebut. Kamu bisa berkunjung untuk mengetahui aktivitas sortir paket yang ada di gudang yang terletak di kota Surabaya ini.
Berapa Lama Proses Sortir Paket di Rungkut DC Shopee Express Berlangsung?
Biasanya, sebuah paket yang melalui proses penyortiran di gudang Rungkut DC Surabaya akan ditahan kurang lebih satu hari saja. Namun, hal ini juga dipengaruhi oleh faktor banyaknya jumlah paket yang sama yang akan dikirim pada satu wilayah atau kota.
Semakin banyak jumlah paket yang memiliki kesamaan wilayah, maka akan semakin cepat pula paket tersebut keluar dari pusat sortir shopee Express yang ada di gudang Rungkut DC. Begitu pula sebaliknya, semakin banyak paket yang akan dikirim ke banyak wilayah yang berbeda, maka akan semakin lama pula proses sortir dilakukan dan akan mempengaruhi waktu pengiriman barang juga.
Kamu bisa mengetahui perkembangan status paket yang kamu pesan dengan mengeceknya melalui nomor resi yang diberikan oleh penjual lewat transaksi yang kamu lakukan di aplikasi shopee. Dengan begitu, kamu bisa memantau lokasi paket kamu berada dan bisa memperkirakan estimasi paket tersebut sampai ke alamat kamu.
Akhir kata, semoga informasi mengenai lokasi Rungkut DC Shopee Express dimana yang sudah kami bagikan bisa bermanfaat dan jangan lupa nantikan informasi lainnya yang akan kami update setiap hari di situs kami ya !
Kenapa dari bandung malah ke rungkut DC? Malah makin jauh, sedangkan saya di garut dekat. Dari kemarin jg cepet kalo dari Jawa Barat lgsg dikirim ke jabar lg bukan malah ke jatim dulu. Kecewa, padahal barangnya mau saya bawa mudik. Sumpah ya gabakal lg pakai Shopee express
Iya saya juga sama, masa dari tasik barang mau dikirim ke kerawang di bawa ke rungkut dulu, jadi tambah lama tolol bangettt..🤦🤦🤦
Sya belanja melalui shopee belanja toko satu daerah jakarta tp knpa paketan saya mala d bawa k rungkut dulu? Jd lma dtangnya parah shopee ekpres
[…] Rungkut DC Shopee Express Dimana? […]