Bermain game online memang menjadi suatu kegiatan yang menyenangkan pada saat ini. Tidak heran banyak aplikasi game online hadir untuk memuaskan para pemain game online dari berbagai kalangan.
Salah satu game online yang tentunya tidak asing lagi adalah game PUBG mobile. Game yang satu ini memiliki banyak peminat di seluruh dunia termasuk di Indonesia.
Untuk memberikan pengamalan bermain game yang semakin seru, maka pihak pengembang game menghadirkan bermacam fitur-fitur menarik untuk dicoba oleh para pemain nya. Baru-baru ini PUBG memunculkan sebuah fitur obrol cepat atau quick chat.
Fitur ini memungkin kan kamu untuk melakukan obrolan cepat dengan banyak pilihan suara. Namun, muncul pertanyaan bagaimana cara mengubah atau mengganti suara pada quick chat PUBG Mobile? Simak penjelasan nya berikut ini.
Cara Mengganti Suara Quick Chat PUBG Mobile
Tahukah kamu suara pada quick chat PUBG bisa kamu ganti sesuai keinginan kamu. Kamu bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini untuk mengganti suara quick tersebut.
- Buka aplikasi PUBG di ponsel atau komputer kamu
- Pilih menu inventory
- Buka menu pengaturan quick voice chat
- Ganti quick voice chat bawaan dengan suara yang kamu inginkan
- Kemudian pilih menu change untuk mengubah suara obrolan cepat tersebut, kamu juga bisa memilih type suara yang kamu inginkan
- Terdapat 3 pilihan suara yang bisa kamu pilih, yakni suara quick voice chat terbaru, suara voice chat victor, dan suara voice chat klasik. Pilhlah sesuai keinginan kamu.
- Untuk memilih mode suara, kamu bisa memilih menu select voice atau pemilihan suara
Itulah langkah-langkah yang bisa kamu ikuti untuk mengubah atau mengganti suara quick chat PUBG Mobile kamu. Bermain akan terasa lebih asik dengan fitur obrolan cepat tersebut. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat!
Baca Juga:
[…] Cara Mengganti Suara Quick Chat PUBG Mobile […]
[…] Cara Mengganti Suara Quick Chat PUBG Mobile […]